You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Walikota Jaksel Dukung Akreditasi Puskesmas Pesanggrahan
.
photo TP Moan Simanjuntak - Beritajakarta.id

Wali Kota Jaksel Dukung Akreditasi Puskesmas Pesanggrahan

Pemerintah Kota (Pemkot) Administrasi Jakarta Selatan mendukung akreditasi Puskesmas Kecamatan Pesanggrahan.

Puskesmas merupakan ujung tombak layanan kesehatan masyarakat

Wali Kota Kota Jakarta Selatan, Tri Kurniadi mengatakan, akreditasi penting dilakukan sebagai wahana peningkatan mutu dan kinerja terhadap pelayanan kesehatan masyarakat.

"Puskesmas merupakan ujung tombak layanan kesehatan masyarakat. Untuk itu saya sangat mendukung akreditasi Puskesmas Kecamatan Pesanggrahan," ujarnya, Kamis (2/11).

7 Puskesmas Kecamatan di Jaksel Terakreditasi

Kepala Sudin Kesehatan Jakarta Selatan, Henny Fahrudin menambahkan, Puskesmas Kecamatan Pesanggrahan merupakan puskesmas kecamatan yang ke-9 dari 10 kecamatan yang melakukan survei akreditasi.

"Kami minta dukungan wali kota, Camat, dan seluruh jajaran lintas sektoral agar kegiatan ini berjalan lancar," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Puskesmas Mampang Prapatan Wakili Jaksel di Lomba Konvensi Mutu Tingkat Provinsi

    access_time05-11-2024 remove_red_eye2213 personTiyo Surya Sakti
  2. Rintik Hujan Diprediksi Basahi Jaksel dan Jaktim di Malam Hari

    access_time30-10-2024 remove_red_eye1259 personTiyo Surya Sakti
  3. Pemprov DKI Adakan Rakor Pilkada Ramah Anak

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1215 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. DPRD-Kanwil Kemenag DKI Bahas Sekolah Madrasah Gratis

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1067 personDessy Suciati
  5. Pimpinan Dewan-Pj Gubernur DKI Teken MoU KUA-PPAS APBD 2025

    access_time01-11-2024 remove_red_eye984 personDessy Suciati